Dwi Prastyo, 2071100014 (2024) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DATA SURVEI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK DESA DEMAKIJO BERBASIS WEB. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.
Text
Dwi Fix.pdf Download (6MB) |
Abstract
Kantor Desa Demakijo adalah tempat atau bangunan yang digunakan oleh pemerintah desa untuk melaksanakan kegiatan administrasi dan pelayanan kepada masyarakat di tingkat desa. Kantor desa merupakan pusat administrasi dan pemerintahan desa, tempat di mana kepala desa dan perangkat desa bekerja untuk mengelola urusan pemerintahan, pembangunan, dan kemasyarakatan di wilayah desa. Penelitian ini bertujuan membuat sistem informasi data survei sosial ekonomi penduduk desa guna membantu dan mempermudah perangkat desa untuk mendata dan menyimpan data survei sosial ekonomi lebih mudah dan lebih aman metodologi sistem ini sesuai dengan pengembangan sistem AGILE, metode tersebut merupakan sekumpulan metode yang berperan dalam pengembangan perangkat lunak yang mana prosesnya terus diulang dengan aturan dan solusi yang sudah disetujui dan disepakati dalam tim yang telah terstruktur dan terorganisir. Hasil penelitian ini berupa sistem informasi pendataan berbasis web dengan metode AGILE. Sitem yang dihasilkan dapat diimplementasikan perangkat Desa Demakijo agar dapat meningkatkan pelayanan pendataan data ekonomi penduduk lebih cepat dan aman. Kata Kunci : Sistem Informasi Data Survei Sosial Ekonomi berbasis web,Kantor Desa Demakijo, AGILE
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika |
Depositing User: | Unwidha Perpustakaan Unwidha |
Date Deposited: | 29 Oct 2024 03:06 |
Last Modified: | 29 Oct 2024 03:06 |
URI: | http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/4086 |
Actions (login required)
View Item |