ANALISIS JARINGAN IRIGASI AIR TANAH NGAWEN, KAMPUNG, NGAWEN, KABUPATEN GUNUNGKIDUL

Sofiastuti Nugrahini, 2042100009 (2024) ANALISIS JARINGAN IRIGASI AIR TANAH NGAWEN, KAMPUNG, NGAWEN, KABUPATEN GUNUNGKIDUL. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.

[img] Text
Sofiastuti Fix.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kabupten Gunungkidul merupakan salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang sering mengalami masalah kekeringan Masalah kekeringan sering berdampak pada kehidupan masyarakat di Kabupaten Gunungkidul yang kebutuhan sehari-hari dari hasil pertanian. Tujuan dari penelitian adalah merancang sistem sistem irigasi air tanah menggunakan sumur bor di Ngawen Kampung, Ngawen, Gunungkidul. Metode yang digunakan penulis adalah metode Penman Modifikasi FAO. Metode Penman Modifikasi FAO adalah persamaan yang banyak digunakan untuk memperkirakan evapotranspirasi yang hanya memerlukan catatan klimatologi standar sinar matahari, suhu, kelembaban, dan kecepatan angin. Nilai Evapotranpirasi (ETo) tertinggi sebesar 10,093 mm/hari terjadi pada musim kering yaitu bulan Juli. Sedangkan nilai terendah Evapotranspirasi (Eto) sebesar 5,868 mm/hari terjadi pada bulan Oktober. Dan waktu penyediaan air untuk kebutuhan air pada tanaman selama musim kering adalah 8,5 jam. Kata kunci : Evapotranspirasi, Air Tanah, Kebutuhan Air.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unwidha Perpustakaan Unwidha
Date Deposited: 28 Oct 2024 03:17
Last Modified: 28 Oct 2024 03:17
URI: http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/4074

Actions (login required)

View Item View Item