PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT TERHADAP JOB SATISFACTION MELALUI JOB ENGAGEMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI DI BANOLI KLATEN

Riska Septi Yusriana, 2021100032 (2024) PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT TERHADAP JOB SATISFACTION MELALUI JOB ENGAGEMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI DI BANOLI KLATEN. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.

[img] Text
Riska Fix.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah 1) untuk menguji pengaruh perceived organizational support terhadap job engagement di Banoli Klaten, 2) untuk menguji pengaruh perceived organizational support terhadap job satisfaction di Banoli Klaten, 3) untuk menguji pengaruh job engagement terhadap job satisfaction di Banoli Klaten, 4) untuk menguji pengaruh perceived organizational support terhadap job satisfaction melalui variabel mediasi job engagement di Banoli Klaten. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuisioner dan wawancara langsung. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 karyawan Banoli Klaten. Variabel dalam penelitian ini yaiu variabel bebas : Perceived Organizational Support (X) variabel terikat : Job Satisfaction (Y) dan variabel intervening : Job Engagement (Z). Teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan bantuan program aplikasi computer For SEM (Structural Equation Modeling) AMOS (Analysis Moment Of Structural) versi 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Perceived Organizational Support dan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Job Satisfaction, serta ada pengaruh secara positif dan signifikan antara Perceived Organizational Support terhadap Job Satisfaction melalui Job Engagement. Kata kunci : Perceived Organizational Support, Job Satisfaction, Job Engagement

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Unwidha Perpustakaan Unwidha
Date Deposited: 02 Sep 2024 02:42
Last Modified: 02 Sep 2024 02:42
URI: http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/3890

Actions (login required)

View Item View Item