Sukini, Sukini (2016) Apresiasi Puisi Apa dan Bagaimana Pembelajarannya di Perguruan Tinggi. MAGISTRA.
Text (Artikel)
APRESIASI PUISI MAGISTRA 2016-FINAL.pdf Download (179kB) |
Abstract
Pembelajaran apresiasi puisi di perguruan tinggi masih didominasi oleh penggunaan metode ceramah. Dosen belum menggunakan model-model pembelajaran inovatif yang berpusat pada mahasiswa padahal hal ini sudah diundangkan oleh pemerintah melalui Permenristek Dikti RI Nomor 44 Tahun 2015 pasal 11. Oleh karena itu, perlu digunakan model pembelajaran inovatif yang efektif dan berpusat pada mahasiswa. Tidak semua model pembelajaran cocok untuk mencapai semua tujuan kurikulum. Oleh karena itu, diperlukan kecermatan dosen dalam memilih dan menentukan model pembelajaran. Pemilihan model pembelajaran harus disesuaikan dengan karakteristik mahasiswa dan karakteristik materi ajar. Model pembelajaran inkuiri merupakan salah satu alternatif model pembelajaran inovatif, berpusat pada mahasiswa yang dapat diterapkan/digunakan dalam pembelajaran apresiasi puisi di perguruan tinggi. Kata kunci: apresiasi puisi, model pembelajaran, inkuiri.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pend. Bahasa dan Satra Indonesia |
Depositing User: | Unwidha Perpustakaan Unwidha |
Date Deposited: | 27 Feb 2024 03:44 |
Last Modified: | 27 Feb 2024 03:48 |
URI: | http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/3733 |
Actions (login required)
View Item |