PENGARUH SELF EFFICACY TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PENYELESAIAN SKRIPSI PADA MAHASISWA UNIVERSITAS WIDYA DHARMA KLATEN

Diah Azzahra Apriliani Putri, 1961100010 (2023) PENGARUH SELF EFFICACY TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PENYELESAIAN SKRIPSI PADA MAHASISWA UNIVERSITAS WIDYA DHARMA KLATEN. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.

[img] Text
Diah Fix.pdf

Download (1MB)

Abstract

Diah Azzahra Apriliani Putri, 1961100010, Judul Pengaruh Self Efficacy terhadap Prorastinasi Akademik Penyelesaian Skripsi pada Mahasiswa Universitas Widya Dharma Klaten Skripsi, Fakultas Ekonomi dan Psikologi Universitas Widya Dharma Klaten Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh self efficacy terhadap prorastinasi akademik penyelesaian skripsi pada mahasiswa Universitas Widya Dharma Klaten. Penelitian ini dilakukan pada tahun 2023 dengan 85 responden mahasiswa Universitas Widya Dharma Klaten dengan menggunakan teknik Quota Random Sampling. Metode pengumpulan data menggunakan skala prokrastinasi dan skala self efficacy. Metode analisis data menggunakan metode analisis regresi linier sederhana. Diperoleh hasil uji hipotesis dengan signifikansi 0,000 < 0,5 yang berarti ada pengaruh antara self efficacy terhadap prokrastinasi akademik sebesar 15,3%. Kata Kunci : Self Efficacy, Prokrastinasi Akademik.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Unwidha Perpustakaan Unwidha
Date Deposited: 15 Jul 2023 04:21
Last Modified: 15 Jul 2023 04:21
URI: http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/3302

Actions (login required)

View Item View Item