Basuki, Basuki and Yulinda Erma Suryani and Dwi, Bambang Putut Setiyadi (2017) KESULITAN BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA. LITERA, 16 (1). pp. 12-20.
Text
2_14247-35214-1-SM_LITERA.pdf Download (1MB) |
|
Text
2_Hasil Plagiarisma Premium_Yulinda_Litera.pdf Download (451kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan kesulitan belajar siswa dalam proses pembelajaran bahasa Indonesia tingkat SMA. Subjek penelitian siswa SMAN 1 Klaten, SMAN 1 Karangnongko, dan SMAN 1 Karangdowo.Pengumpulan data menggunakan teknik tes dan wawancara. Analisis data menggunakan teknik deskriptif kualitatif dan kuantitatif dengan bantuan komputer program AnBuso. Berdasar hasil analisis data dapat diketahui bahwa siswa mengalami kesulitan pada kompetensi kebahasaan subkompetensi struktur (61,07%), kosakata (52,6%); kompetensi menyimak (41,88%), berbicara (18,89%), membaca (21,15%), dan menulis (20,02%); dan kesastraan baik pada tingkat informasi (45,69%), konsep (40,9%), perspektif (41,74%), dan apresiasi (47,1%). Hal itu menunjukkan bahwa kesulitan merata pada berbagai komponen bahan pembelajaran, baik untuk kompetensi kebahasaan maupun kesastraan, maka pencarian solusinya harus bersifat komprehensif termasuk pemilihan metode pembelajaran. Kata kunci: kesulitan belajar, kompetensi, bahasa Indonesia
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pend. Bahasa dan Satra Indonesia |
Depositing User: | Unwidha Perpustakaan Unwidha |
Date Deposited: | 17 May 2023 03:00 |
Last Modified: | 17 May 2023 03:00 |
URI: | http://repository.unwidha.com:880/id/eprint/3255 |
Actions (login required)
View Item |