KONFLIK KEJIWAAN TOKOH UTAMA NOVEL “BIOLA PASIR DARI MASA LALU” KARYA D.K. SUMIRTA: ANALISIS PSIKOLOGI SASTRA

Joko, Supriyono (2015) KONFLIK KEJIWAAN TOKOH UTAMA NOVEL “BIOLA PASIR DARI MASA LALU” KARYA D.K. SUMIRTA: ANALISIS PSIKOLOGI SASTRA. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.

[img] Text
Joko supriyono.fix.pdf

Download (1MB)

Abstract

JokoSupriyono, 1111109146, Skripsi: KonflikKejiwaanTokohUtama Novel “BiolaPasirdariMasaLalu” Karya D. K. Sumirta: Analisis Psikologi Sastra. Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Widya Dharma Klaten.Pembimbing I Dra.Hj. IndiyahPrana. A. M. Hum., Pembimbing II Dra. Hj. Nandiyah Abdullah, M. Si. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan konflik kejiwaan tokoh utama novel Biola Pasir dari Masa Lalu karya D.K. Sumirta dan penyebabnya menggunakan Psikoanalisa Sigmund Freud. Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah 1.Bagaimana konflik kejiwaan tokoh utama novel Biola Pasir dari Masa Lalukarya D. K. Sumirta?2. Bagaimana penyebab konflik kejiwaan tokoh utama novel Biola Pasir dari Masa Lalu dengan psikoanalisa Sigmund Freud? Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik. Sumber datanya adalah novel Biola Pasir dari Masa Lalukarya D. K. Sumirta.dan datanya berupa data verbal.Tahapanalisis :mengumpulkan data, menyeleksi data, memberideskripsi, dan mengambil kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa tokoh utama Ni Luh Miranti dalam novel Biola Pasir dari Masa Lalu karya D.K. Sumirta, mengalami trauma psikis dan frustrasi. Trauma psikis disebabkan kecelakaan yang mengakibatkan kebutaan.Dan frustasi karena putus asa tidak bisa bertemu dengan kedua orang tuanya, yang bernama Aryo dan Dewayanti.Penyebab konfliknya berupa pertentangan ketiga unsur kejiwaanpsikoalisa Sigmund Freud yaitu:1.Id: kecemasanNi Luh Miranti ditinggal pergi kedua orang tuanya yang bernama Aryo dan Dewayanti karena peristiwabom Bali dan kecelakaan yang mengakibatkan kebutaan2.Ego: kekecewaan Ni Luh mengetahui bahwa ada hubungan terlarang antara ayahnya yang bernama Raden Aryo Penang sang dengan adik dari ibunya yaitu Kadek Bagus Adinata.3. Superego:mampu mewujudkan cita-citanya menjadi pemain biola profesional.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pend. Bahasa dan Satra Indonesia
Depositing User: Unwidha Perpustakaan Unwidha
Date Deposited: 12 Feb 2019 09:44
Last Modified: 12 Feb 2019 09:44
URI: http://repository.unwidha.ac.id/id/eprint/229

Actions (login required)

View Item View Item