PEMROGRAMAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) BERBASIS “CLEAN CODE”

Yusup, Budi Pamungkas (2019) PEMROGRAMAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) BERBASIS “CLEAN CODE”. Bachelor (S1) thesis, Universitas Widya Dharma.

[img] Text
Yusuf Fix.pdf

Download (3MB)

Abstract

Y. Budi Pamungkas, 1542100513, Jurusan Teknik Elektro S-1, Fakultas Teknik, Universitas Widya Dharma Klaten, Judul : PEMROGRAMAN PLC BERBASIS CLEAN CODE PLC saat ini dapat diprogram dari jarak jauh, tergantung dan terkoneksi melalui jaringan internet (IoT). Namun untuk pemrograman PLC masih belum ada perkembangan dan monoton. Harus segera dilakukan beberapa terobosan yang strategis dalam melakukan pemrograman PLC ini. Tujuan dari skripsi ini adalah memperkenalkan pemrograman PLC dengan cara baru yang lebih rapi, tertata dan mudah dipahami oleh programer lainnya, sekalipun mereka tidak membuat program PLC tersebut. Dimana nantinya pemrograman PLC ini disebut program “Clean Code” PLC. Kesimpulan dari penelitian ini akan menggantikan program PLC secara KONVENSIONAL menjadi program “CLEAN CODE” yang dapat dijadikan rujukan bahkan standar dalam melakukan pemrograman PLC, baik itu dari tingkat dasar maupun yang sudah tingkat lanjut (advance).

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Unwidha Perpustakaan Unwidha
Date Deposited: 19 Sep 2019 01:16
Last Modified: 21 Sep 2019 06:56
URI: http://repository.unwidha.ac.id/id/eprint/1777

Actions (login required)

View Item View Item